Rabu, 09 Januari 2013

Sigap, Cepat, Tangkas

Latihan: Personel Satuan Brimob Polda Sumsel, kemarin menggelar latihan rutin bersama di Kelurahan Bukit Besar, Kecamatan Ilir Barat (IB) I. Ini dalam rangka pengamanan sejumlah pemilukada di Sumsel yang berlangsung sepanjang 2013PALEMBANG - Ribuan personel dari satuan Brimob Polda Sumatera Selatan yang bermarkas di Kelurahan Bukit Besar, Kecamatan Ilir Barat I (IB I), Palembang siap mengawal pemilihan umum kepada daerah (pemilukada) di sejumlah...

Palembang Diusianya Ke 1.328

Palembang sejak dulu terkenal sebagai Venesia dari Timur. Karena banyaknya anak-anak sungai Musi yang membelah kota ini. Beragam aktivitas tergantung pada sungai Musi yang bagian hulunya berasal dari Bukit Barisan Bengkulu ini. Berbincang bersama orang-orang tua saat ini, ingatan mereka masih lekat akan adanya pasar-pasar terapung. Ketika penjual dan pembeli masih melakukan transaksi dari atas sungai.Karena kehidupan masyarakat kala itu, berada...